Fatawa Haji & Umrah
7. Bolehkah wanita menkonsumsi obat untuk menunda datangnya haid selama pelaksanaan ibadah haji?
Soal:
Bolehkah wanita menkonsumsi obat untuk menunda datangnya haid selama pelaksanaan ibadah haji?
Jawab:
Boleh ia menkonsumsinya agar ia dapat melaksanakan tawaf dan tidak terganggu menghalangi jadwal kepulangan rombongannya.